Fadli Zon Kritik Tulisan Logo Halal Baru: Seharusnya Terbaca Jelas, Itu Terkesan Etnosentris

- 14 Maret 2022, 08:04 WIB
Fadli Zon kritik tulisan 'halal' di logo baru yang dikeluarkan Kemenag yang tidak terbaca jelas
Fadli Zon kritik tulisan 'halal' di logo baru yang dikeluarkan Kemenag yang tidak terbaca jelas /Kolase/kemenag.go.id/instagram@fadlizon/

SEPUTARTANGSEL.COM - Anggota DPR RI Fraksi Partai Gerindra, Fadli Zon menanggapi desain baru logo Halal yang ditetapkan oleh Kementerian Agama (Kemenag).

Seperti yang diketahui, logo Halal yang semula berwarna hijau kini diganti menjadi warna ungu, bentuknya mengadopsi bentuk gunungan pada wayang dan memiliki tulisan 'Halal Indonesia'.

Penetapan logo Halal yang baru ini akan berlaku secara efektif sejak 1 Maret 2022 kemarin.

Baca Juga: Ustadz Hilmi Firdausi Buat Polling Logo Halal Baru, Netizen: Upaya Pemisahan dengan Segala yang Berbau Arab

Melalui cuitan akun Twitter miliknya pada Senin, 14 Maret 2022, Fadli Zon menilai tulisan 'halal' dalam desain logo yang baru tidak terbaca dengan jelas.

Fadli Zon mengatakan tulisan 'halal' dalam desain logo baru tersebut seharusnya bisa terbaca dengan jelas.

"Seharusnya tulisan 'Halal' bisa terbaca jelas (informatif)," cuit Fadli Zon yang dikutip SeputarTangsel.Com dari akun Twitter @fadlizon pada Senin, 14 Maret 2022.

Baca Juga: Ali Syarief Tanggapi Label Halal Baru: Pemerintah Tidak Perlu Urusi, Kan Bukan Negara Khilafah

Fadli Zon pun menyinggung kaidah penulisan kaligrafi yang menurutnya tulisan 'halal' tersebut harus tetap jelas bahasa Arabnya.

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah