Mau Ikut Persaingan Pendaftaran CPNS 2021, 'Pantengin' Link Pendaftaran Ini

- 15 Desember 2020, 10:52 WIB
Pendaftaran CPNS 2021 dimulai awal Maret.
Pendaftaran CPNS 2021 dimulai awal Maret. /Dok. Biro Humas Kementerian Perindustrian.

Baca Juga: Hampir 24 Jam, Pemeriksaan Ketum FPI dan Panglima LPI Masih Berlanjut

Cahyo Kumolo merinci, "Diperkirakan proses pendaftaran akan dimulai bulan sekitar April sampai dengan Mei 2021."

Lebih lanjut Cahyo Kumolo menjelaskan, pemerintah akan membuka pendaftaran CPNS baik pusat maupun daerah, dengan formasi untuk instansi pusat sebanyak 113.172 dan pemerintah daerah 438.170.

Pemerintah akan memprioritaskan 5 formasi yang dibutuhkan diantaranya perawat, bidan, dokter umum, dokter spesialis, penyuluh pertanian, dan penyuluh perairan.

Baca Juga: Hari Ini Terakhir, Login www.prakerja.go.id Agar Dapat Insentif Rp2,4 Juta dari Kartu Prakerja

Baca Juga: Pelayanan SIM Keliling di Jakarta Hari Ini, Senin 14 Desember 2020, Berikut Lokasi dan Syaratnya

Khusus untuk posisi guru akan dibuka sejumlah 1 juta formasi dan penerimaannya akan dilakukan 3 kali selama 2021 dan direncanakan sampai 31 Desember 2021.

Diperkirakan hingga akhir Agustus 2021 akan dibuka untuk 174.077 formasi guru yang telah diusulkan oleh pemda dari 32 Provinsi, 370 Kabupaten dan 89 Kota. ***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah