Vaksin Gotong Royong, Disiapkan Pengusaha untuk Karyawan sebagai Vaksin Mandiri

- 9 Februari 2021, 22:07 WIB
Petugas medis memeriksa kesehatan relawan sebelum di vaksin pada simulasi vaksinasi COVID-19 di Puskesamas Tanah Sareal, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu (18/11/2020). Menteri Kesehatan (Menkes) Terawan Agus Putranto mengatakan, pemerintah menargetkan imunisasi COVID-19 akan diberikan kepada 67 persen dari 160 juta penduduk berusia 18-59 tahun atau sebanyak 107,2 juta orang, pemberian vaksinasi akan dilakukan melalui skema vaksin program dan vaksin mandiri.*
Petugas medis memeriksa kesehatan relawan sebelum di vaksin pada simulasi vaksinasi COVID-19 di Puskesamas Tanah Sareal, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu (18/11/2020). Menteri Kesehatan (Menkes) Terawan Agus Putranto mengatakan, pemerintah menargetkan imunisasi COVID-19 akan diberikan kepada 67 persen dari 160 juta penduduk berusia 18-59 tahun atau sebanyak 107,2 juta orang, pemberian vaksinasi akan dilakukan melalui skema vaksin program dan vaksin mandiri.* /ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/hp./ANTARA FOTO

Baca Juga: Indonesia Akan Buka Keran Pariwisata untuk Wisatawan Mancanegara dengan Peluang Visa 5 Tahun

Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan menyusun regulasi program vaksinasi mandiri.

Rencananya program vaksinasi mandiri dilakukan setelah vaksinasi untuk  tenaga kesehatan dan petugas pelayanan publik rampung.

Diperkirakan pelaksanaan program Vaksinasi Gotong Royong dalam rentang kuartal I tahun 2021 hingga memasuki awal kuartal II tahun 2021.

Baca Juga: Update Rangking Kualifikasi Menuju Olimpiade Tokyo 2021, Ahsan/Hendra Berpotensi Menggeser Posisi Kevin/Marcus

Baca Juga: HPN 2021 Bertema Bangkit dari Pandemi, Sejumlah Tokoh Mengucapkan Selamat

Rosan juga memastikan dalam program vaksinasi mandiri, perusahaan tidak membebankan biaya vaksinasi kepada karyawan.

"Semuanya akan ditanggung perusahaan," yakinnya. 

Untuk perusahaan yang akan mendaftarkan kepesertaan dalam vaksinasi bisa melalui,  vaksin.kadin.id atau di hotline 081219173177, 08129618717 dan 081296187277. ***

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: PMJNews


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah