Mungkinkah Virus Corona Penyebab Covid-19 Menular Lewat Makanan Beku?

- 31 Oktober 2020, 09:49 WIB
Pekerja mengumpulkan rajungan hasil tangkapan nelayan di Karangsong, Indramayu, Jawa Barat, Jumat 9 Oktober 2020. Kementerian Kelautan dan Perikanan mencatat nilai produksi rajungan hingga Agustus 2020 sebesar Rp68,9 miliar.
Pekerja mengumpulkan rajungan hasil tangkapan nelayan di Karangsong, Indramayu, Jawa Barat, Jumat 9 Oktober 2020. Kementerian Kelautan dan Perikanan mencatat nilai produksi rajungan hingga Agustus 2020 sebesar Rp68,9 miliar. /Dedhez Anggara/ANTARA FOTO

SEPUTARTANGSEL.COM - Beberapa waktu lalu, otoritas bea cukai Cina menolak produk perikanan Indonesia.

Alasannya, produk impor dari Indonesia itu diduga terkontaminasi virus corona.

Selain dari Indonesia, Pemerintah Kota Shenzhen Cina melaporkan temuan kasus positif Covid-19 pada ayam beku yang diimpor dari Brazil.

Baca Juga: Gempa Magnitudo 7,0 Skala Richter dan Mini Tsunami Landa Provinsi Izmir di Barat Turki

Baca Juga: Din Syamsudin: Ada Gelagat Kekuasaan di Indonesia Mengarah pada Kediktatoran Konstitusional

Selain itu, kasus positif ditemukan pada produk udang beku dari Ekuador di restoran provinsi Anhui,Cina.

Otoritas Cina melaporkan 10 kasus penemuan virus Sars-coV-2, virus penyebab Covid-19, pada makanan dan kemasannya.

Namun World Health Organization (WHO) atau Organisasi Kesehatan Dunia menyatakan tidak percaya bahwa Covid-19 berasal dari makanan dan kemasannya yang dapat menulari setiap orang.

Baca Juga: Libur Panjang dan Cuti Bersama, Lebih 11.000 Wisatawan Berkunjung ke TMII

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto

Sumber: The Conversation


Tags

Terkait

Terkini

x