Kurang Minum Air Putih Bisa Sebabkan Penyakit Kronis, Berikut Penjelasannya

- 17 Juni 2022, 10:32 WIB
Ilustrasi minum air putih
Ilustrasi minum air putih /Artem Podrez/Pexels/

· Kelelahan

· Jarang buang air kecil

· Urine yang berwarna gelap dan lebih bau

Baca Juga: Minum Air Putih Disarankan untuk Kesehatan, Ternyata Terlalu Banyak Juga Berbahaya

Selain itu, Pakar Kesehatan dari Paul Sabatier France University, Ivan Task, mengungkap bahwa terdapat 500 juta orang dewasa yang kurang minum air putih sebanyak 1,2 L per hari. Padahal, disarankan untuk meminum 8 gelas air putih dalam sehari.

Berikut dampak yang disebabkan dari kurangnya kadar cairan tubuh akibat dehidrasi.

1. Kadar Cairan dan Elektrolit yang tidak seimbang

Tergantung dari seberapa berat dehidrasi, kehilangan 1-2% cairan tubuh bisa menimbulkan rasa tidak nyaman, kehilangan cita rasa, dan rasa haus yang kuat.

Jika sampai 3-4% akan menyebabkan kesulitan konsentrasi, gemetar, mengantuk, muntah, dan emosi yang tidak stabil.

2. Memicu penyakit kronis, contohnya diabetes

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x