Luhut Jawab Soal PCR di Podcast Deddy Corbuzier: Silakan Audit, Kalau Ternyata Gue Gak Ngambil Gue Tumbuk Ya

- 10 November 2021, 16:04 WIB
Luhut Binsar Pandjaitan jawab soal PCR
Luhut Binsar Pandjaitan jawab soal PCR /Tangkapan layar Podcast Deddy Corbuzier/

"Sama kayak obat, seratus juta lho Pung," timpal Deddy Corbuzier. 

Luhut pun menjelaskan bahwa soal harga tak bisa dibandingkan dengan saat caos pandemi lalu. 

Baca Juga: Menyoal Permendikbud Ristek No 30 Tahun 2021, Dokter Eva: Tak Ada Tempat Bagi Sex Bebas

"Kamu tak bisa membandingkan dengan situasi yang caos. Setiap keputusan yan saya buat pasti BPKP cek dulu," jelas Luhut. 

Ketika ditanya soal keuntungan dan tuduhan mengambil untung saat pandemi Luhut pun menjawab santai. Semua yang dilakukan karena kemanusiaan. 

"Waktu ramai-ramai itu Seto bilang ke saya, kita bantu aja alat-alat. Lalu minta ke Perusahaan saya. Saya hanya kasih duit gak tahu mereka belinya berapa," aku Luhut.

"Saya sdh nyumbang, sudah ngerjain, dibully lagi," kekehnya. 

Ditanya soal audit Luhut juga menjelaskan siap diaudit.

Baca Juga: Sinopsis Web Drama TREASURE 'The Mysterious Class', Kisah Teror Hantu di Sekolah

"Audit aja, ngapain ramai-ramai nyumpahin. Tapi kalau dia audit janjian dulu ya, kalau ternyata gue gak ngambil gue tumbuk ya. Masih kuat walau 70 tahun," kekeh Luhut. 

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x