Sempat Dirayu Jokowi untuk Kerja Sama, Ini Fakta Menarik Pendiri Tesla dan SpaceX, Elon Musk

- 14 Desember 2020, 09:48 WIB
Elon Musk
Elon Musk /Foto: Tangkapan Layar Youtube Axel Springer SE/

Elon Musk merupakan orang terkaya kedua di dunia, mengalahkan Pendiri Microsoft Bill Gates, dan Pendiri Facebook Mark Zuckerberg.

Baca Juga: Wah, Ini 4 Penyebab Program BPUM untuk UMKM Rp2,4 Juta Tidak Cair Ke Rekening

Baca Juga: Aksi Simpatik Untuk Habib Rizieq di Polres Ciamis Salah Alamat, Begini Kata Kapolres

Pasalnya, setelah Tesla bergabung ke dalam indeks S&P 500 pada 16 November 2020 lalu, sahamnya mengalami kenaikkan. Dari semula seharga 409 US Dolar menjadi 460 US Dolar.

Hal ini tentu berdampak kepada peningkatan harta kekayaan Musk dari 15 miliar US Dolar menjadi 117,5 miliar US Dolar.

Pernah berkuliah di dua universitas bergengsi

Elon Musk mendapatkan gelar sarjana ganda, fisika dan bisnis dari University of Pennsylvania yang terletak di Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat.

Baca Juga: Kasus Tewasnya 6 Anggota FPI, Komnas HAM Panggil Polda Metro Jaya dan PT Jasa Marga

Baca Juga: Pakar Epidemiolog UI Kritisi Vaksin Covid-19 yang Harus Berbayar

Universitas tersebut merupakan salah satu anggota Ivy League dan menempati posisi top 100 di seluruh dunia.

Halaman:

Editor: Muhammad Hafid


Tags

Terkait

Terkini