Terbongkar, Ini Fakta Harga Bansos Covid-19 yang Dikorupsi Mensos yang Disebut Rp270.000

- 10 Desember 2020, 11:58 WIB
Koordinator MAKI, Boyamin Saiman dalam acara dialog Indonesia Lawyers Club.
Koordinator MAKI, Boyamin Saiman dalam acara dialog Indonesia Lawyers Club. /Foto: tangkapan layar dari YouTube/Indonesia Lawyers Club /

Boyamin lantas merinci harga dari semua isi bansos, pertama, Boyamin sebut harga tas untuk bungkus bansos diberi harga di bawah Rp7.000.

Setelah itu, satu kaleng sarden diberi harga Rp6000, sementara terdapat dua kaleng sarden, totalnya Rp12.000.

"Misalnya, sardennya ini 'kan harganya Rp6000 kali dua, ini pun isinya, adalah lebih banyak air. Jadi, ikannya cuma sedikit, dan sausnya juga sedikit, diisi air paling banyak," kata Boyamin dikutip Seputartangsel.com dari kanal YouTube Indonesia Lawyers Club.

Baca Juga: Tewasnya 6 Anggota FPI, Habib Husin: Jangan Salahkan Polisi yang Dipepet dan Diserang Laskar HRS

Baca Juga: 5 Hari Lagi Hangus, Login www.prakerja.go.id Cara Dapat Insentif Rp2,4 Juta dari Kartu Prakerja

Selain itu, merek dari sarden tersebut menurut Boyamin, tidak jelas dan harganya murah.

Lalu, ada minyak goreng yang diberi harga Rp22.000 dan susu yang menurut Boyamin bagus dengan diberi harga Rp44.160.

Kemudian, satu karung beras berukuran kecil diberi harga Rp8000 per kilogram.

"Paling tidak, ini saya hargai di angka Rp8.000, jadi Rp80.000," ungkap Boyamin.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Depok, Jawa Barat Hari Ini, Kamis, 10 Desember 2020

Halaman:

Editor: Muhammad Hafid

Sumber: YouTube


Tags

Terkait

Terkini

x