Pejabat Negara dan Menteri Kunjungi Menantu Jokowi, Andi Arief Minta KPK ke Medan

- 28 November 2020, 22:38 WIB
POLITISI Partai Demokrat Andi Arief.*
POLITISI Partai Demokrat Andi Arief.* /Antara/Aprillio Akbar

SEPUTARTANGSEL.COM – Sukses Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Edhy Prabowo harus diikuti dengan gerak lincah penyidik KPK ke daerah.

Salah satu yang patut diamati adalah gerak para pejabat negara mengunjungi paslon peserta Pilkada Serentak 2020.

Politikus Partai Demokrat Andi Arief secara spesifik malah meminta KPK untuk datang ke Medan, Sumatra Utara.

Baca Juga: 5 Drama Korea Tentang Persahabatan yang Wajib Kamu dan Sahabatmu Tonton

Baca Juga: Sedih, Bayi Ini Meninggal Dalam Pelukan Ibunya yang Sedang Mengemis

Hal itu disampaikan Andi Arief melalui cuitan di akun Twitternya. Andi Arief menegaskan, ia meminta KPK datang ke Medan untuk memantau para pejabat termasuk menteri di sana.

 
 

Di Kota Medan, kata Andi Arief, para pejabat negara termasuk para menteri dari Jakarta mengunjungi calon Wali Kota Medan, Bobby Nasution.

Diketahui, Bobby Nasution adalah menantu Presiden Jokowi (Joko Widodo) yang maju dalam Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Medan.

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x