Modal NIK Dapat Bantuan Rp1 juta dari Kemendikbud, Ini Syaratnya

- 25 November 2020, 18:17 WIB
Ilustrasi Bantuan Kemendikbud.
Ilustrasi Bantuan Kemendikbud. /Foto: Instagram/@bank_indonesia/

Prioritas II

Meliputi para pelaku budaya yang termasuk dalam pengelompokan kriteria:

Pelaku budaya yang belum atau tidak berkeluarga, serta memiliki penghasilan perbulan antara lima sampai sepuluh juta rupiah sebelum wabah berlangsung; dan

Baca Juga: Bantuan Rp1 juta dari Kemendikbud, Bisa Didapat Dengan Masukkan NIK Ke Link Ini

Baca Juga: Mantan Panglima Gatot Nurmantyo: TNI Anak Kandung Rakyat, Jangan Ikut Pemimpin Pelacur Politik!

Pelaku budaya yang memiliki penghasilan perbulan di atas sepuluh juta rupiah sebelum wabah berlangsung.

Selain itu, ada beberapa kelompok yang tidak bisa mendapatkan bantuan Rp1 juta dari pemerintah ini, yakni:

- Pegawai Negeri Sipil (PNS), Pensiunan Pegawai Negeri Sipil (PPNS), TNI-Polri, Karyawan BUMN, Karyawan BUMD, Dosen dan Dokter

Penyaluran bantuan Rp1 juta dilakukan di tiga Bank pilihan pemerintah, yakni Bank BNI, BRI, Mandiri.

Baca Juga: Sempat Memanas, Kali Ini TNI dan FPI Duduk Bersama Bahas Penurunan Baliho Habib Rizieq, Ini Hasilnya

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x