Prihatin Atas Perselisihan dengan Afghanistan-Taliban, Rusia Ajak Pakistan untuk Bicarakan Perdamaian

- 8 April 2021, 16:47 WIB
Militer Rusia.
Militer Rusia. /Sumber: The Moscow Times/

Baca Juga: Ketua KPK Serahkan Aset Hasil Rampasan Korupsi ke Kementerian Agama, Segini Totalnya

Lavrov juga mengunjungi Jenderal Qamar Javed Bajwa, yang markas besar militernya berada di kawasan kota Rawalpindi.

"Selama diadakannya pertemuan tersebut, permasalahan atas kepentingan bersama, termasuk meningkatkan kerja sama dalam bidang pertahanan dan keamanan, yaitu kemanan regional. Adapun topik khusus tersebut adalah mengenai Proses Perdamaian Afghanistan." kata pernyataan itu.

Pakistan dan Amerika Serikat merupakan pendukung utama pejuang Islam yang telah berperang mengusir pasukan Soviet pada tahun 1980-an.

Baca Juga: Presiden Ajak LDII Lakukan ini Untuk Tingkatkan Toleransi Dalam Beragama

Baca Juga: Wacana Perubahan Skor, Rionny Mainaky Sudah Menyiapkan Program Latihan Khusus

Rusia mengaku menaruh keprihatinan mengenai timbulnya ketidakstabilan Afghanistan yang telah meluap ke kawasan Asia Tengah.

Hal tersebut akibat Amerika Serikat tengah berusaha untuk melepaskan diri dari perang untuk melawan Taliban di Afghanistan.

"Perhatian utama kami yaitu mengenai situasi di Afghanistan," kata kementerian luar negeri Rusia.

Baca Juga: Polisi Larang Sahur On The Road Ramadhan 2021, Simak Alasannya

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x