Penelitian di AS: Guru Mempunyai Peran Penting dalam Penyebaran Covid-19 di Sekolah

- 25 Februari 2021, 08:20 WIB
Vaksinasi Covid-19 untuk Tenaga Pendidik Harus Dipertimbangkan Sebelum Pembelajaran Tatap Muka Diberlakukan
Vaksinasi Covid-19 untuk Tenaga Pendidik Harus Dipertimbangkan Sebelum Pembelajaran Tatap Muka Diberlakukan /Foto: Pikiran Rakyat/

Baca Juga: Mensos Tri Rismaharini Berencana Lelang Rolls-Royce dan Barang Lainnya untuk Bantu Korban Bencana

Ditambahkan oleh CDC, vaksinasi Covid-19 kepada pendidik harus dipertimbangkan sebagai langkah mitigasi tambahan.

“Orang Amerika mungkin perlu memakai masker pada tahun 2022, bahkan ketika negara sudah melonggarkan untuk memerangi Covid-19,” ujar Dr. Anthony Faucy, pakar penyakit menular terkemuka di Amerika Serikat.

Sampai dengan Rabu 24 Februari 2021 Covid-19 di Amerika Serikat sudah merenggut lebih dari 500 ribu nyawa. Padahal 15% populasi Amerika Serikat sudah divaksinasi dan tingkat infeksi harian sudah menurun.

Baca Juga: China Terbangkan Satu Skuadron Jet Tempur di Wilayah Laut China Selatan, Sinyal Ancaman Perang Semakin Kuat?

Baca Juga: Penggantian 2 Wakil Rektor UIN Jakarta, Prof. Amany Lubis: Perlu Kerja Sama yang Baik Antar Pejabat

Presiden Joe Biden masih mencoba mempercepat kampanye vaksinasi orang dewasa. Pemerintah di distrik Amerika Serikat juga terus menuntut lebih banyak dosis vaksin. ***

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini

x