Polres Pamekasan Jadi Trending Pasca Dikepung Warga, Netizen: Daripada Gugur dalam Tugas

- 2 Februari 2022, 10:48 WIB
Polres Pamekasan dikepung warga usai lakukan penangkapan terhadap Habib Yusuf Alkaf/
Polres Pamekasan dikepung warga usai lakukan penangkapan terhadap Habib Yusuf Alkaf/ /Foto: Tangkapan Layar/Facebook Habib Yusuf Alkaf/

SEPUTARTANGSEL.COM - Polres Pamekasan kini menjadi pembicaraan netizen di berbagai media sosial terutama Twitter.

Tagar Pamekasan jadi trending di Twitter hari ini 2 Februari 2022 dengan lebih dari tiga ribu tweets.

Netizen ramai membicarakan polres Pamekasan Madura Jawa Timur yang kemarin mengalami pengepungan oleh warga,

Baca Juga: 850 Jiwa Warga Pakuhaji Kabupaten Tangerang Terdampak Banjir, Polres Metro Tangerang Dirikan Dapur Umum

Pengepungan warga terhadap polres Pamekasan terjadi pada Selasa 1 Februari 2022.

Kejadian tersebut tentu saja bukan hanya langsung membuat nama polres Pamekasan jadi topik para netizen.

Dirangkum SeputarTangsel.com dari berbagai sumber bahwa pengepungan polres Pamekasan tersebut terkait dengan penahan seorang Habib.

Baca Juga: Polres Tangsel Selidiki Kasus Kakek Korban Penipuan Uang di Bintaro dengan Modus Sumbangan Masjid

Diketahui jika polisi menahan Habib Yusuf Alkaf atas tuduhan melakukan pencabulan terhada anak di bawah umur.

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

x