Hari Ini, 14 Tahun Mantan Presiden Soeharto Meninggal, Tutut Unggah Kenangan dan Mohon Doa

- 27 Januari 2022, 07:42 WIB
Mantan Presiden Soeharto dan istrinya, Siti Hartinah Soeharto
Mantan Presiden Soeharto dan istrinya, Siti Hartinah Soeharto /Tangkapan layar twitter @TututSoeharto49/

Soeharto adalah Presiden kedua Indonesia yang menjabat sejak 1966. 

Baca Juga: Zubairi Djoerban Minta Pemerintah Hentikan PTM 100 Persen, Netizen: yang Jadi Korban Siapa?

Kekuasaan Soeharto berakhir pada 1998 setelah selama 30 tahun berkuasa. 

Krisis ekonomi membuat Indonesia terpuruk hingga terjadi pergolakan di beberapa wilayah. 

Pergolakan ekonomi dan politik memuncak dengan terjadinya Peristiwa Mei 1998. Yang kemudian menjadi tonggak Reformasi. 

Para mahasiswa berdemo menguasai gedung MPR/DPR RI di Senayan dan berhasil menuntut Presiden Soeharto mundur. ***

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah