NIcho Silalahi Soroti Ferdinand Hutahaean yang Akui Mualaf dan Khilaf, Netizen: Udah Ketakutan Tingkat Tinggi

- 7 Januari 2022, 22:38 WIB
Aktivis Nicho Silalahi tanggapi Ferdinand Hutahaean yang mengaku mualaf dan khilaf saat ketakutan.
Aktivis Nicho Silalahi tanggapi Ferdinand Hutahaean yang mengaku mualaf dan khilaf saat ketakutan. /Foto: Twitter/@Nicho_Silalahi/

Sebagai bukti, dalam cuitan di atas Nicho Silalahi mengunggah foto perkataan Ferdinand Hutahaean yang menghina PGI.

Ada berbagai reaksi netizen terhadap alasan dan pengakuan yang diberikan oleh Ferdinand Hutahaean. Namun, secara umum mereka mendukung dia harus diproses secara hukum. Dia dinilai tidak hanya menghina Islam, tetapi juga gereja.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Muncul Lagi Di Twitter, Netizen: Semoga Cepat Diproses Ya, Biar Segera Dipenjara

"Kalau dia mualaf, berarti jelas dia menghina umat Kristiani dengan cuitannya. Silakan PGI melaporkan ke polisi makhluk songong ini," ucap @NurlelySiregar.

"Ini manusia memang harus dikandangin. Mempermainkan agama dengan jelas, bukti jelas. Saat Pileg mengaku Kristen taat, bio tak beragama. Saat kena kasus mengaku mualaf," kata @SerencengKopi.

Sementara itu, akun @Dadang Rusian mengatakan, Ferdinand Hutahaean sudah ketakutan tingkat tinggi, sehingga membuat berbagai alasan yang tidak rasional lagi.

"Tetap semangat #TangkapFerdinand," seru @DadangRusian. ***

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

x