Saling Tuding Fahri Hamzah dengan Mantan Penyidik KPK: Kenapa Saya Tidak Ditangkap?

- 10 November 2021, 19:37 WIB
 Waketum Partai Gelora, Fahri Hamzah debat dengan mantan penyidik KPK di Twitter Yudi Purnomo Harahap
Waketum Partai Gelora, Fahri Hamzah debat dengan mantan penyidik KPK di Twitter Yudi Purnomo Harahap /Twitter @Fahrihamzah/

Fahri Hamzah membalas dengan mengungkap bahwa perjuangan memperbaiki KPK panjang setelah dirusak oleh sejumlah oknum.

"Perjuangan memperbaiki @KPK_RI itu panjang mas setelah dirusak oleh oknum. #MintaMaafBuPuan," kata Fahri Hamzah.

Baca Juga: Luhut Pandjaitan Persilakan Audit Terkait Bisnis Tes PCR: Biar Jangan Ada Dusta di Antara Kita

Balasan Fahri Hamzah pun dibantah Yudi Harahap. 

"Ha ha oknum hanya ada dibatinmu saja bang, karena kepentingan pribadimu, itulah sebabnya sesekali berpikir positif untuk Indonesia, ho ho," balas Yudi Harahap.

"Kalau perbedaan kita adalah antara koruptor (saya) dan pejuang anti korupsi (anda) kenapa saya tidak ditangkap?" kata Fahri Hamzah.

"Ha ha analogi macam apa ini," balas Yudi Harahap.

Fahri Hamzah yang juga mantan Wakil Ketua DPR RI tergolong vokal terkait wacana pembubaran KPK ketika Yudi Harahap masih aktif di lembaga antirasuah tersebut. ***

 

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini