Tegas, Kapolri Listyo Minta Anak Buahnya Dibinasakan Jika Terlibat Narkoba

- 13 April 2021, 15:09 WIB
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo.
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo. /Foto: Dok. Humas Polri/

"Oleh karena itu jangan hanya gara-gara satu dua orang oknum yang melakukan pelanggaran maka 100 anggota yang sudah bersusah payah kemudian hilang (dianggap buruk)," imbuhnya.

Mantan ajudan Presiden Joko Widodo itu juga meminta kepada pihak Propam Polri agar anggota yang terlibat dalam kasus narkoba tidak berulang lagi.

Baca Juga: Sebut Uang Rp 983,31 Miliar Tak Jelas Nasibnya, Ferdinand Hutahaean ke Anies Baswedan: Tak Mampu Jujur, Nies?

"Terkait dengan masalah pelangaran betul-betul dimapping mana yang harus segera diperbaiki, ditingkatkan, bila perlu diberikan sekolah khusus," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Hafid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah