Polisi Cek Penyebab Banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel), Ternyata Gara-gara Ini

- 22 Januari 2021, 22:29 WIB
Banjir Kalimantan Selatan
Banjir Kalimantan Selatan /Dok.BNPB/

Baca Juga: Astagfirullah, Ambulans Alami Kecelakaan Saat Bawa Tiga Pasien Covid-19: Begini Lengkapnya

Selain itu, 74.863 orang mengungsi dan 21 orang dinyatakan meninggal dunia.

Kemudian, sarana dan prasarana di daerah tersebut pun rusak karena banjir.

Sejumlah jembatan putus, tanggul jebol, Jalan Trans Kalimantan juga diketahui putus, bahkan sekolah dan rumah ibadah juga rusak.

Baca Juga: Waduh, Masa Penahanan Edhy Prabowo Lagi-lagi Diperpanjang KPK, Ada Apa?

Baca Juga: Update Terbaru PUBG Versi 10.2, Ada Apa Saja?

Banjir yang melanda wilayah Kalsel ini merupakan yang pertama dalam 50 tahun terakhir.***

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x