Ekonom Emil Salim Sindir Pemerintah Soal Penanganan Covid-19: Tidak Perlu Cari Kambing Hitam

- 16 Januari 2021, 12:18 WIB
Ahli ekonomi, Prof. Emil Salim.
Ahli ekonomi, Prof. Emil Salim. /Foto: Twitter/@emilsalim2010/

"Tak perlu men-cari2 “kambinh hitam”," tutur Emil.

Namun, belum diketahui secara pasti hal itu ditujukan kepada siapa karena tidak disampaikan lebih rinci.

Alumnus Universitas Calefornia ini menyarankan agar membangun semangat juang dan penuh percaya diri.

"Lebih baik bangun semangat juang penuh percaya diri bahwa setiap hari akan lebih baik dari hari kemarin !," kata Emil.

Baca Juga: Komjen Listyo Sigit Prabowo Jadi Calon Tunggal Kapolri, Begini Kata Penyidik KPK Novel Baswedan

Baca Juga: Pencuri Spesialis Pecah Kaca Mobil Diringkus Polisi Setelah Tertangkap Warga Saat Sedang Beraksi

Sementara, penambahan kasus harian Covid-19 di Indonesia per Jumat 15 Januari 2021 bertambah 12.818 kasus.

Dengan demikian, jumlah kasus di Indonesia secara keseluruhan mencapai 882.418 orang.***

Halaman:

Editor: Muhammad Hafid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x