Tahu Tempe Mahal Karena Kedelai Impor, Jokowi: Cari Lahan Buat Tanam Komoditas Impor

- 11 Januari 2021, 20:29 WIB
Presiden Jokowi, cari lahan luas untuk menanam komoditi pertanian yang masih impor
Presiden Jokowi, cari lahan luas untuk menanam komoditi pertanian yang masih impor /Foto: Setneg/

Baca Juga: Komjen Listyo Sigit Prabowo Ditunjuk Presiden Sebagai Kapolri? Ternyata Dia Mantan Ajudan Jokowi

Oleh karena itu, Jokowi meminta ada lahan luas untuk ditanami komoditas pertanian yang masih diimpor.

Jokowi juga mempertanyakan efektivitas program subsidi pupuk. Sebab, negara telah menyalurkan anggaran subsidi pupuk sekitar Rp 33 triliun per tahun. Bila dikalkulasi selama 10 tahun, APBN telah menyalurkan anggaran sekitar Rp 330 triliun.

"Saya tanya kembaliannya apa? Lima tahun berapa. Kalau sepuluh tahun (anggarannya) sudah Rp 330 triliun. Bapak, Ibu, angka itu besar sekali," tagih Jokowi.

Baca Juga: Komjen Listyo Sigit Prabowo Ditunjuk Jokowi Jadi Kapolri? Jimly Asshidiqie: Mesti Didukung

Baca Juga: Mensos Tri Rismaharini Datangi KPK Terkait Bansos Covid-19, Ada Apa?

Presiden mengingatkan, penggunaan teknologi harus digunakan untuk pembangunan pertanian, agar harga pokok produksi dalam negeri bisa bersaing dengan harga produk impor.***

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: setneg.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x