Ketua PP Muhammadiyah Desak Polri Terbuka atas Kasus Bentrok dengan FPI

- 9 Desember 2020, 13:07 WIB
 kata Ketua PP Muhammadiyah Busyro Muqoddas
kata Ketua PP Muhammadiyah Busyro Muqoddas /Antara

Baca Juga: Hadapi Habib Rizieq, Pemerintah Akan Gunakan Cara Ini untuk Menyelesaikannya

Baca Juga: Cair Bulan Ini, Cek Bantuan Sosial Tunai di dtks.kemensos.go.id dan Cara Daftar BST 2021

"Agar kasus ini segera diusut oleh pihak yang memiliki kompetensi, agar peristiwa ini dapat ditelaah dan dikaji secara obyektif berdasarkan fakta yang ada, serta tidak ada yang tersembunyi atau disembunyikan,” tegas Busyro.

Muhammadiyah juga meminta agar perintiwa ini diusut secara tuntas dan bernas, serta mewanti-wanti akan adanya agenda lain, yaitu potensi terjadinya kejahatan dalam bentuk yang berbeda, berupa korupsi secara terstruktur dan masif yang merugikan rakyat.***

Halaman:

Editor: Fandi Permana


Tags

Terkait

Terkini

x