Prof Zubairi Djoerban Ungkap Bahaya Makan Jengkol, Ternyata Bisa Sebabkan Organ Tubuh Ini Rusak Permanen

- 4 Agustus 2021, 21:17 WIB
Ketua Satgas Covid19 PB IDI, Prof Zubairi Djoerban
Ketua Satgas Covid19 PB IDI, Prof Zubairi Djoerban /Foto: Twitter/@ProfesorZubairi/

Baca Juga: Zubairi Djoerban Beberkan Alasan Ivermectin Tidak Boleh Digunakan untuk Obat Terapi Covid-19

Dia mengungkapkan, ada beberapa gejala jengkolan. Di antaranya yaitu sakit perut yang teramat sakit atau kram, nyeri saat buang air kecil, serta urine sedikit dan mengandung darah.

Pada kasus berat, urine bahkan tidak bisa keluar sama sekali.

Untuk mengatasi jengkolan, Anda bisa meminum air soda. Sifat basa pada air soda disebut dapat menetralisir asam jengkolat.

Selain itu, Anda juga bisa meminum banyak air putih agar kristal jengkolat bisa keluar bersama urine.

Zubairi mengatakan, sedikitnya urine yang keluar apabila terjadi secara terus menerus bisa menyebabkan infeksi saluran kemih dan pembengkakan ginjal sehingga berisiko gagal ginjal.

Apabila berlangsung lama, maka dapat menimbulkan permanen pada ginjal.***

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah