Pesawat Angkut Terakhir Militer Amerika Serikat Lepas Landas dari Kabul, Taliban Rayakan dengan Tembakan Udara

- 31 Agustus 2021, 20:51 WIB
Taliban geser kekuasaan Afghanistan
Taliban geser kekuasaan Afghanistan /Reuters/

Ini merupakan perang terlama Amerika Serikat yang telah merenggut hampir 2,500 jiwa tentaranya.

Diperkirakan sekitar 240,000 warga Afghanistan yang menjadi korban dengan memakan biaya hingga USD 2 triliun.

Amerika Serikat sukses mengusir Taliban dari kekuasaan saat itu dan mencegah Afghanistan menjadi markas Al Qaeda.

Selama 1996 hingga 2001 Taliban memberlakukan hukum Islam secara paksa dan dunia menjadi saksinya.

Baca Juga: Prabowo Puji Kepemimpinan Jokowi di Tengah Pandemi, Tokoh Papua: Asal Bunyi Saja, Mirip Ngabalin

Ribuan warga Afghanistan telah pergi meninggalkan kota Kabul menghindari kekuasaan Taliban.

Lebih dari 123 ribu orang yang dievakuasi dari Kabul dengan menggunakan pesawat terbang Amerika Serikat dan sekutunya. ***

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini