Hubungan AS dengan China dan Korut Memanas, Menlu Antony Blinken Gandeng Jepang Beserta Sekutunya

- 16 Maret 2021, 17:23 WIB
Menlu AS Antony Blinken
Menlu AS Antony Blinken /Foto: Reuters/CARLOS BARRIA/

Baca Juga: Harus Tahu, Ini 7 Jenis Kendaraan yang Boleh Dikawal Polisi

Karenanya, AS dan Jepang berkomitmen untuk menentang pemaksaan dan perilaku destabilisasi terhadap negara lain yang bisa merusak aturan dan sistem internasional.

Dalam pertemuan mereka dengan Menteri Luar Negeri Jepang Toshimitsu Motegi dan Menteri Pertahanan Nobuo Kishi, kedua pejabat AS itu mengatakan bahwa Korea Utara (Korut) juga telah menjadi fokus mereka.

Hal ini terjadi setelah Gedung Putih mengatakan bahwa Pyongyang menolak upaya untuk terlibat dalam diskusi.

Baca Juga: Jokowi Pastikan Tak Berniat dan Tak Berminat 3 Periode, Rizal Ramli : Omongane Sering Kewolak Walek

Diketahui, saat ini Korea Utara masih melaksanakan program nuklir dan rudal mereka meski bertentangan dengan resolusi Dewan Keamanan PBB.

Karena itu, Blinken menggandeng Jepang dan sekutunya dalam denuklirisasi Korea Utara.***

 

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum

Sumber: REUTERS


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah