POPULER HARI INI: Daftar Tipe Sepeda Polygon dan Harganya Hingga Gaji YouTuber Atta Halilintar

- 2 Juli 2020, 07:04 WIB
Sejumlah warga bersepeda di lingkar jalan Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (30/6/2020). Kementerian Perhubungan (Kemenhub), menyatakan perlu regulasi untuk mengatur penggunaan sepeda sebagai moda transportasi, regulasi yang masih dikaji ini fokus pada aspek keselamatan dan tak ada ide atau usulan pajak sepeda. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/hp.
Sejumlah warga bersepeda di lingkar jalan Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (30/6/2020). Kementerian Perhubungan (Kemenhub), menyatakan perlu regulasi untuk mengatur penggunaan sepeda sebagai moda transportasi, regulasi yang masih dikaji ini fokus pada aspek keselamatan dan tak ada ide atau usulan pajak sepeda. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/hp. /Yulius Satria Wijaya/ANTARA FOTO

Baru-baru ini YouTuber nomor 1 di Indonesia Atta Halilintar mengumumkan pencapaian terbarunya di YouTube.

Baca Juga: Harga Emas Antam per 1 Juli 2020 Naik Tipis ke Rp 919.000 per Gram

Channel YouTube Atta Halilintar baru saja meraih mengumpulkan 24 juta subscriber.

Melalui akun resmi Instagramnya, Atta menyampaikan rasa syukur atas pencapaian yang terbilang brilian tersebut.

Baca selengkapnya: Berapa Gaji YouTuber Atta Halilintar per Bulan Pasca Tembus 24 Juta Subscriber? ***

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x