Roadshow Bus KPK, Jadi Representasi Antikorupsi di Tengah Masyarakat

- 23 September 2022, 21:55 WIB
Roadshow Bus KPK
Roadshow Bus KPK /Foto: Antara/

Pada kesempatan tersebut juga, Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menyambut dengan baik kegiatan "Roadshow Bus Antikorupsi" KPK: Jelajah Negeri, Bangun Antikorupsi yang menurutnya merupakan kegiatan positif.

"Kegiatan ini diharapkan dapat menaikkan literasi antikorupsi seluruh lapisan masyarakat. Dengan adanya Roadshow Bus KPK diharapkan dapat membangun sinegisitas dan kolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Lampung dalam berbagai program-program KPK sehingga pemberantasan korupsi dapat hadir secara nyata di tengah-tengah masyarakat," kata Arinal.

Baca Juga: PKS Buka Peluang Koalisi dengan KIB, Mardani Ali Sera: Komunikasi Terus, Ada Skenario Pertama, Kedua, Ketiga

KPK yang tengah mengadakan kegiatan Roadshow Bus Antikorupsi di Kota Tapis Berseri Bandarlampung, merupakan kota kelima, yang menjadikan kegiatan ini mengangkat tema "Sederhana" sebagai salah satu dari sembilan nilai antikorupsi yang ditanamkan KPK.***

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat.


Tags

Terkait

Terkini

x