Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J Peragakan 78 Adegan, Termasuk Adegan Antara Yosua dan Putri Candrawathi di

- 30 Agustus 2022, 21:40 WIB
Putri Candrawathi saat rekonstruksi pembunuhan Brigadir J atau Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Putri Candrawathi saat rekonstruksi pembunuhan Brigadir J atau Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat. /PMJ News/

SEPUTARTANGSEL.COM - Rekonstruksi pembunuhan Brigadir J atau Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat telah selesai dilaksanakan oleh Polri, Selasa, 30 Agustus 2022.

Rekonstruksi dilakukan dia dua lokasi di kawasan Duren Tiga Jakarta Selatan.

Meski dilakukan di Jaksel, ternyata penyidik juga melakukan rekonstruksi adegan yang diduga terjadi di rumah pribadi Irjen Ferdy Sambo di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah (Jateng).

Baca Juga: Terungkap Hubungan Istri Ferdy Sambo dan Kuat Ma'ruf, Refly Harun: Konon Ini Membuat Brigadir J Menangis...

Peristiwa di Magelang ditengarai menjadi pemicu Irjen Ferdy Sambo membunuh bawahannya sendiri dan kemudian merancang skenario untuk menutupinya.

Salah satu yang menjadi pertanyaan publik adalah adegan apa yang terjadi di antara Brigadir J dengan Putri Candrawathi di salah satu kamar di rumah pribadi suaminya itu.

Kadiv Humas Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo kepada wartawan di Kompleks Polri Duren Tiga, Selasa 30 Agustus 2022 mengungkapkan, rekonstruksi berlangsung selama 7,5 jam.

Baca Juga: Ferdy Sambo Cs Diduga Kembali Buat Skenario Bohong Soal Kasus Brigadir J, Refly Harun: Berkonspirasi untuk...

Dalam rekonstruksi pembunuhan Brigadir J ini, seluruh tersangka dihadirkan.

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x