Roy Suryo Dilaporkan ke Polisi Soal Meme Candi Borobudur, Humas Polri: Ujaran Kebencian Berdasarkan SARA

- 21 Juni 2022, 06:53 WIB
Roy Suryo dilaporkan ke Bareskrim Polri soal meme stupa Candi Borobudur yang diedit mirip Jokowi
Roy Suryo dilaporkan ke Bareskrim Polri soal meme stupa Candi Borobudur yang diedit mirip Jokowi /Twitter / @KRMTRoySuryo2/

Kemudian, Gatot Repli Handoko mengatakan barang bukti yang disertai dalam laporan tersebut adalah print out akun Twitter @KRMTRoySUryo2.

Sebelumnya, melalui akun Twitter miliknya pada Jumat, 10 Juni 2022 yang lalu, Roy Suryo mengunggah meme stupa Candi Borobudur yang diedit dengan wajah mirip Presiden Jokowi.

Unggahan Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) tersebut merupakan bentuk protes atas kebijakan naiknya harga tiket masuk Candi Borobudur sebesar Rp750 ribu.

Roy Suryo sendiri telah menghapus cuitan tersebut dan sudah meminta maaf kepada publik atas hal yang dilakukannya.***

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah