Prabowo Siap Maju Jadi Capres 2024 Jika Diizinkan Jokowi, Refly Harun Duga Presiden Punya Kepentingan

- 14 April 2022, 17:15 WIB
Presiden Jokowi dicurigai punya kepentingan pada Pilpres 2024
Presiden Jokowi dicurigai punya kepentingan pada Pilpres 2024 /Foto: Antara/ Desca Lidya Natalis///

 

SEPUTARTANGSEL.COM - Beredar informasi yang mengatakan bahwa Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto ingin maju sebagai calon presiden (Capres) di Pilpres 2024 apabila diizinkan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Keinginan Prabowo Subianto untuk maju sebagai Capres di Pilpres 2024 atas seizin Jokowi itu diungkapkan langsung oleh Politisi PDIP, Panda Nababan.

Menanggapi hal ini, Ahli Hukum Tata Negara Refly Harun melihat hal tersebut hanya sekadar basa-basi Prabowo Subianto kepada Jokowi.

Baca Juga: Diduga Sindir Rezim Jokowi, Said Didu: 2012 Engkau Mulai Merobek Bangsa Ini

"Nggak yakin juga saya, jangan-jangan basa-basi saja Prabowo," kata Refly Harun.

Menurut Refly Harun, Jokowi kini tengah dihadapkan dengan keputusan berat dalam memilih 'Putra Mahkota'.

Rafly Harun menduga, Jokowi memiliki kepentingan dalam memastikan keberlangsungan rezim.

Baca Juga: Arya Wedakarna Sebut Indonesia Perlu Jokowi agar Terhindar dari Kilafah, Anthony Budiawan: Gagal Paham

Halaman:

Editor: H Prastya


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x