Ustadz Adi Hidayat Berikan 2 Solusi Bagi Polemik Logo Halal, Pakai Logo yang Lama Lebih Informatif

- 14 Maret 2022, 22:06 WIB
Ustadz Adi Hidayat Berikan 2 Solusi Bagi Polemik Logo Halal Baru
Ustadz Adi Hidayat Berikan 2 Solusi Bagi Polemik Logo Halal Baru /Tangkap layar kanal YouTube Adi Hidayat Official

SEPUTARTANGSEL.COM - Ustadz Adi Hidayat, penceramah kenamaan tanah air memberikan tanggapan terkait polemik logo halal yang telah beredar di berbagai media.

Seperti diketahui, terjadi pergantian dan kewenangan sertifikasi halal oleh Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag dan berlaku secara nasional.

Padahal sebelumnya, masyarakat telah mengenal dengan baik logo halal yang melekat pada produk-produk konsumtif dan telah berlaku selama ini hampir sekitar 32 tahun.

Baca Juga: Ritual IKN Nusantara, Ganjar Pranowo Bawa Tanah dan Air Keramat, Gunung Tidar Paku Bumi Pulau Jawa

Dikutip Seputartangsel.Com dari kanal YouTube milik Ustadz Adi Hidayat, @Adi Hidayat Official pada Senin, 14 Maret 2022, dikatakan bahwa UAH, demikian ia biasa disapa mengharapkan adanya ketentraman dan kepastian dalam hal-hal yang sifatnya sangat penting dan terkait dengan umat Islam.

Lantaran, mengkonsumsi produk-produk halal adalah bagian yang melekat dengan tuntunan syariat Islam.

“Karena itulah, kita (UAH) merasa terpanggil untuk berkontribusi dan memberikan masukan-masukan positif yang kiranya dapat dipertimbangkan dan memberi manfaat dan dengan itu menjadi solusi dan bisa konsensus bersama untuk dipahami, digunakan dan pada akhirnya diterapkan dalam kehidupan bermasyarakat,” ujar Ustadz Adi Hidayat, yang mengunggah videonya dengan judul ‘Solusi UAH untuk Polemik Logo Halal’ pada 14 Maret 2022.

Baca Juga: Gubernur Banten Tak Hadiri Ritual di IKN, Andika Hazrumy: Bawa Tanah Wiwitan dan Surosowan

Ada 2 poin solusi yang ingin disampaikan oleh UAH terkait polemik logo halal tersebut, yaitu:

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

x