Mendag Muhammad Lutfi Pastikan Kelangkaan Minyak Goreng Normal Akhir Februari

- 17 Februari 2022, 13:22 WIB
 Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi pastikan kelangkaan minyak goreng selesai akhir Februari
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi pastikan kelangkaan minyak goreng selesai akhir Februari /Dok. Humas Kemendag/

Kemudian, Muhammad Lutfi menyebutkan adanya permasalahan pada kelancaran operasi produksi dan pendistribusian minyak goreng mengakibatkan kelangkaan minyak goreng di pasaran dan saat ini sudah mulai normal.

Baca Juga: Susi Pudjiastuti Tanggapi Kelangkaan Minyak Goreng: Dikuasai oleh Produsen, Netizen: Banyak yang Nimbun

"Karena ada gangguan dalam operasinya dan kemarin itu sudah mulai beroperasi lagi Selasa kemarin. InsyaAllah semuanya akan membaik," tuturnya.

Menurut dia, kedatangannya ke Makassar untuk memastikan distribusi berjalan kembali dengan normal dan menyampaikan jika suplainya sepekan ke depan sudah stabil.***

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini