Bukan Kemal Ataturk, Ketua DPRD DKI Jakarta Minta Anies Baswedan Ganti Jalan Kebon Sirih dengan H. Ali Sadikin

- 21 Oktober 2021, 14:51 WIB
Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi minta Gubernur DKI, Anies Baswedan ganti Nama jalan Kebon Sirih dengan H. Ali Sadikin
Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi minta Gubernur DKI, Anies Baswedan ganti Nama jalan Kebon Sirih dengan H. Ali Sadikin /instagram @prsetyoedimarsudi/

Baca Juga: Jokowi Pamerkan Kendaraan Taktis Pasukan Pengawal Presiden, Netizen Soroti Bagian Pintu yang Terbuka

"Di bawah kepemimpinan Gubernur Ali Sadikin Jakarta mengalami banyak perubahan karena proyek-proyek pembangunan, seperti Taman Ismail Marzuki, Kebun Binatang Ragunan, Proyek Senen, Taman Impian Jaya Ancol, Taman Ria Monas, Taman Ria Remaja, kota satelit Pluit di Jakarta Utara, pelestarian kebiasaan Betawi di kawasan Condet, dan lain-lain," terangnya. 

Bang Ali juga mencetuskan pesta rakyat setiap tahun pada hari jadi kota Jakarta, 22 Juni. Bersamaan dengan itu bermacam bidang kebiasaan Betawi dihidupkan kembali, seperti kerak telor, ondel-ondel, lenong dan topeng Betawi, dan sebagainya. ***

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah


Tags

Terkait

Terkini

x