Dahnil Anzar Simanjuntak Dipanggil Polisi, Gus Umar Hasibuan: Nyesel Belain Orang Ini

- 20 April 2021, 22:20 WIB
Tokoh Nahdlatul Ulama, Gus Umar Hasibuan.
Tokoh Nahdlatul Ulama, Gus Umar Hasibuan. /Twitter/@UmarChelseaHsb

SEPUTARTANGSEL.COM - Dahnil Anzar Simanjuntak belum berhenti jadi perhatian publik setelah dirinya diketahui 'menyerang' mantan Imam Besar FPI Habib Rizieq dalam komentar akun media sosial Facebook miliknya.

Dia menilai Habib Rizieq sebagai Ulama yang suka memaki, menuduh, hingga memprovokasi.

Tokoh Nahdlatul Ulama (NU) Gus Umar Hasibuan mengatakan bahwa dirinya menyesal telah membela Dahnil Anzar terkait kasus kemah.

Baca Juga: Pengusaha Tak Bayarkan THR, Menaker Ida Fauziyah Minta Pemda Jatuhkan Sanksi

Baca Juga: Nathalie Holscher Habis Nangis Unggah Foto Nyanyi, Netizen: Settingan Mau Keluar Lagu Baru

Hal itu dia sampaikan melalui akun Twitter pribadinya @UmarChelsea75 pada hari Selasa, 20 April 2021.

"Dulu ya Wkt ada kasus kemah. Nih orang saya belain. Nyesel belain orang ini," kata Gus Umar.

Juru Bicara (Jubir) Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto itu diketahui pernah dipanggil oleh Penyidik Polda Metro Jaya terkait kasus kemah dua tahun yang lalu, tepatnya pada 7 Februari 2019.

Baca Juga: Reshuffle Kabinet Jokowi Diumumkan Besok? Mensesneg Pratikno: Tunggu Saja

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x