Menteri Agama Ingin Jadikan Indonesia Sebagai Barometer Keagamaan Dunia

- 5 April 2021, 18:27 WIB
Rapat Kerja Nasional Kementerian Agama.
Rapat Kerja Nasional Kementerian Agama. /Sumber: Kementerian Agama/

SEPUTARTANGSEL.COM – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengungkapkan keinginannya untuk menjadikan Indonesia sebagai barometer keagamaan dunia.

Hal tersebut disampaikan Menteri Agama saat Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Kementerian Agama.

“Kita ingin menjadikan Indonesia sebagai barometer keagamaan dunia” tuturnya.

Baca Juga: Liburan Paskah, Bagaimana Arus Balik ke Jakarta?

Baca Juga: Waspada, Cuaca Ekstrem akan Terjadi di Beberapa Wilayah Indonesia

Menteri Agama yang akrab disapa Gus Yaqut menuturkan lebih lanjut bagaimana mewujudkan barometer keagamaan dunia. Hal yang harus ditempuah maka moderasi beragama.

Gus Yaqut juga menyoroti kasus pengeboman yang terjadi di Makassar. Menurutnya, hal itu terjadi karena adanya kesalahpahaman cara beragama yang menyebabkan munculnya perilaku ekstrem semacam itu.

Dikutip dari laman Kementerian Agama, Senin 5 April 2021, Gus Yaqut menyebut akan mengukur kinerja ASN Kementerian Agama dalam menjaga kehidupan keberagaman di Indonesia dan pihaknya akan menyusun indeks keagamaan sebaga penilaian atas perilaku keagamaan di tengah masyarakat.

Baca Juga: Kapolri Nyatakan Rangkaian Perayaan Paskah di Tanah Air Berjalan Aman

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x