Sindir Keras Sikap Jokowi, Yan Harahap: Diskriminasi Dipertontonkan di Negeri Ini dengan Sumringah

- 5 April 2021, 12:29 WIB
Presiden Jokowi
Presiden Jokowi /Sekretariat Kabinet/Foto: Setkab.go.id

SEPUTARTANGSEL.COM - Politisi Partai Demokrat, Yan Harahap sindir keras sikap Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menghadiri acara pernikahan selebritis di tengah pandemi Covid-19.

Menurut Yan Harahap, hal tersebut merupakan sebuah bentuk ketidakadilan.

"Diskriminasi dipertontonkan di Negeri ini dengan 'sumringah'," tulis Yan, seperti dikutip Seputartangsel.com dari akun Twitter @YanHarahap pada hari Senin, 5 April 2021.

Baca Juga: Terduga Teroris Mengaku Sebagi Anggota FPI, Pengacara Habib Rizieq: Itulah Namanya Framing Jahat

Baca Juga: Tokoh Papua Christ Wamea Sindir Jokowi: Mulai Sekarang Acara Nikah yang Dihadiri Presiden Bukan Kerumunan

Pernyataan Yan Harahap pun banyak disoroti oleh netizen.

Sebagian besar netizen menyetujui pernyataan Politisi tersebut.

"Orang2 tidak percaya diri memaksa melanggar peraturan berkerumun, hanya untuk bisa tampil didepan publik.. Krisis legitimasi.. #miris," kata akun @omarnatakusuma.

Baca Juga: Keppres tentang Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara Tidak Pernah Diterbitkan

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini

x