Perbaikan Sistem di Kemenkes, Dinkes DKI Kesulitan Input dan Tarik Data Covid-19 yang Positif hanya 373

- 18 Februari 2021, 20:01 WIB
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan DKI Jakarta dr. Dwi Oktavia memberikan daily brief terkait COVID-19.*
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan DKI Jakarta dr. Dwi Oktavia memberikan daily brief terkait COVID-19.* /YouTube Pemprov DKI Jakarta/

Baca Juga: Snack Cheetos, Lay's dan Doritos Bakal Menghilang di Pasaran, Efek Pecah Kongsi Saham

"Mohon tidak diasumsikan bahwa data yang sedikit ini karena wabah sudah benar-benar terkendali, karena besok kemungkinan akan ada akumulasi data dari yang sebelumnya tidak bisa dilakukan penarikan melalui sistem," jelas Dwi Oktavia, dalam rilis PPID DKI Jakarta, Kamis 18 Februari 2021.

Lebih lanjut disampaikan, berdasarkan data terkini Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, dilakukan tes PCR sebanyak 11.384 spesimen.

Baca Juga: Tekan Penggunaan Pasal Karet UU ITE Kapolri Bentuk Virtual Police, Ini Fungsinya

Baca Juga: Densus 88 Kembali Amankan 3 Terduga Teroris Jaringan JAD di Kalbar

Dari jumlah tes tersebut, sebanyak 9.107 orang dites PCR hari ini untuk mendiagnosis kasus baru dengan hasil 373 positif dan 8.734 negatif.

Adapun jumlah kasus aktif di Jakarta sampai hari ini sebanyak 13.627 (orang yang masih dirawat/ isolasi).

Sedangkan, jumlah kasus Konfirmasi secara total sampai hari ini sebanyak 321.111 kasus.

Baca Juga: Ada Rencana Pembangunan Kilang Minyak Pertamina, Warga Tuban Mendadak Jadi Miliarder

Baca Juga: 6 Langkah Mudah Memilih Kampus dan Program Studi Setelah SMA

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: Jakarta.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x