Gunung Semeru dan Raung Siaga 2, Suara Dentuman Terus-menerus

- 3 Februari 2021, 08:27 WIB
Aktivitas kegempaan gunung Semeru dan Raung di Jawa Timur, dalam status Waspada
Aktivitas kegempaan gunung Semeru dan Raung di Jawa Timur, dalam status Waspada /magma.Indonesia/

SEPUTARTANGSEL.COM - Rabu 3 Februari 2021 terdengar suara dentuman tanpa henti yang diperkirakan berasal dari kedua gunung merapi aktif yaitu Semeru dan Raung di wilayah Jawa Timur.

Menurut pantauan magma.esdm.go.id Semeru dan Raung sama-sama memiliki status Tingkat Aktivitas Gunung Api level 2 (Waspada).

Menurut pengamatan kegempaan Gunung Semeru mengalami, 71 kali gempa Letusan/Erupsi dengan amplitudo 11-23 mm dan lama gempa 55-210 detik.

Baca Juga: Gunung Raung di Jawa Timur Bergemuruh, Masyarakat Diminta Tidak Panik

Baca Juga: Suara Dentuman Terdengar di Sekitar Malang, Jawa Timur pada Dini Hari, Ini Kata BPBD

Dari informasi yang disampaikan beberapa kali gempa, diantaranya

Pada 1 kali gempa Awan Panas Guguran dengan amplitudo 22 mm dan lama gempa 575 detik

Kedua kali, dengan 1 kali gempa dengan guguran dan amplitudo 2 mm dan lama gempa 25 detik.

kemudian diikuti dengan 16 kali gempa embusan dengan amplitudo 2-8mm, dan lama gempa 40-80 detik.

Halaman:

Editor: Tining Syamsuriah

Sumber: magma.esdm.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x