Waduh, Fahri Hamzah Tiba-tiba Minta Pertolongan Risma, Ada Apa?

- 15 Januari 2021, 18:42 WIB
Wakil Ketua Partai Gelora, Fahri Hamzah.
Wakil Ketua Partai Gelora, Fahri Hamzah. /Foto: tangkapan layar dari Twitter @Fahrihamzah/

"Rinciannya, 26 orang meninggal di Kabupaten Mamuju dan delapan orang di Kabupaten Majene," kata Raditya, dikutip dari Antara.

Sementara, orang yang mengungsi menurut Raditya, kurang lebih 15.000 orang.

Baca Juga: Raffi Ahmad Resmi Digugat Ke Pengadilan Negeri Depok Akibat Ikut Pesta Usai Divaksinasi

Baca Juga: Gempa 6,2 SR di Majene, Sulawesi Barat, Kemensos Siapkan Bantuan Logistik dan Santunan Korban

Saat ini sudah terdapat 10 titik pengungsian di Kabupaten Majene dan lima titik pengungsian di Kabupaten Mamuju.

Titik pengungsian di Kabupaten Majene, antara lain di Desa Kota Tinggi, Desa Lombong, Desa Kayu Angin, Desa Petabean, Desa Deking, Desa Mekata, Desa Kabiraan, Desa Lakkading, Desa Lembang, dan Desa Limbua di Kecamatan Ulumanda, kemudian di Kecamatan Malunda serta Kecamatan Sendana.

Baca Juga: Habib Rizieq dan Menantunya Diperiksa Hari Ini, Terancam 10 Tahun Penjara

Sedangkan titik pengungsian di Kabupaten Mamuju terdapat di Kecamatan Mamuju dan Kecamatan Simboro.***

Halaman:

Editor: Muhammad Hafid


Tags

Terkait

Terkini

x