Baliho Diturunkan, Siap-siap Jutaan Bendera Habib Rizieq Berkibar di Rumah Pendukung

- 24 November 2020, 19:56 WIB
Sejumlah warga memasang baliho Habib Rizieq di depan rumah mereka.
Sejumlah warga memasang baliho Habib Rizieq di depan rumah mereka. /Foto: Twitter @MCAOps/

Baca Juga: Polisi Panggil Pengantin Baru, Fadli Zon: Itu Tahanan Kena Covid, Siapa Tanggung Jawab?

"Baliho Diturunkan, ehh Kini Bendera Bergambar IBHRS Berkibar di Rumah-Rumah Rakyat," cuit @AntiBuzzeRp Minggu 22 November 2020.

@AntiBuzzeRp juga mengunggah video bendera Habib Rizieq di lokasi berbeda.

@Darma24185632 mereply dengan unggahan foto baliho Habib Rizieq yang tampaknya baru dipasang. Baliho tersebut bertuliskan "Kalian Rusak Satu, Kami Datang 1000" di bawah foto Habib Rizieq.

Baliho Habib Rizieq.
Baliho Habib Rizieq. /@Darma24185632

Baca Juga: Perdana Menteri Israel Dikabarkan Temui Putra Mahkota Arab Saudi, Mau Jalin Kerja Sama?

Baca Juga: AstraZeneca Sukses Uji Vaksin Covid-19, Rupiah Menguat

Akun Twitter @MCAOps mengunggah video sekelompok orang memasang banner besar bergambar Habib Rizieq di depan rumah warga, Minggu 22 November 2020.

Namun, tak dijelaskan lokasi pemasangan banner besar tersebut.

"Umat Islam ramai-ramai mulai memasang baliho dan bendera Habib Rizieq di rumah dan lingkungan masing-masing,"cuit @MCAOps.

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x