POPULER HARI INI: Realme C15 Rilis Pekan Depan Hingga Angka Kesembuhan Lebih Besar dari Kasus Baru

24 Juli 2020, 05:55 WIB
Acara Realme C15 Dance Challenge dengan tagar #6000mAhPowerNonStop. /- Foto: Realme Indonesia

SEPUTARTANGSEL.COM - Handphone (HP) atau telepon seluler (ponsel) dengan kapasitas baterai yang besar dan dapat diisi ulang dengan cepat, banyak dicari orang.

Produsen Realme menangkap peluang itu. Pekan depan, akan dirilis Realme C15.

Ini adalah ponsel dengan kapasitas baterai super besar dan dengan dukungan pengisian daya super cepat.

Baca Juga: Update Corona Tangsel 23 Juli 2020: Tambah 8 Kasus Positif Usai Landai Beberapa Hari

Berita ini merupakan salah satu dari tiga artikel terpopuler di kalangan pembaca Seputartangsel.com pada Kamis 23 Juli 2020 kemarin.

Berikut ulasan selengkapnya.

1. Realme C15 Rilis Pekan Depan, Realme Indonesia Adakan Giveaway Berhadiah Menarik

Ada hal menarik dari peluncuran HP Realme C15. Realme Indonesia mengadakan giveaway berhadiah ponsel Realme C15 dengan mengikuti Dance Challenge dengan tagar #6000mAhPowerNonstop di TikTok.

Baca Juga: Honda Siap Tawarkan Produk Terbaik di 'Mobil123.com DRIVE Virtual Expo'

Selain hadiah HP Realme C15, juga disediakan hadiah menarik lainnya.

Acara giveaway diadakan mulai peridoe 28 Juli - 8 Agustus 2020. Syarat dan ketentuan berlaku untuk ikut berpartisipasi dalam acara giveaway Realme C15 tersebut.

Baca selengkapnya: Realme C15 Rilis Pekan Depan, Realme Indonesia Adakan Giveaway Berhadiah Menarik

2. Bupati Jember Faida Dimakzulkan DPRD, Segini Harta Kekayaannya

Setiap pejabat negara wajib melaporkan harta kekayaannya kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk dicatat di dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).

Baca Juga: Hore! Uji Klinis Tahap 3 Vaksin Covid-19 Dilakukan Pada Agustus 2020

Bupati Jember Faida yang baru-baru ini dimakzulkan oleh DPRD termasuk ke dalam pejabat negara yang harus melaporkan harta kekayaannya.

Sebagaimana dikutip Seputartangsel.com dari situs resmi KPK pada Kamis 23 Juli 2020, Faida terakhir kali melaporkan harta kekayaan ke dalam LHKPN pada 22 April 2020.

Baca selengkapnya: Bupati Jember Faida Dimakzulkan DPRD, Segini Harta Kekayaannya

3. Angka Kesembuhan Lebih Besar dari Tambahan Kasus Baru, Tanda Corona Segera Sirna?

Secara perhitungan sederhana, jika tambahan kasus kesembuhan pasien Covid-19 setiap hari lebih besar dari tambahan kasus harian terkonfirmasi positif Covid-19, maka grafik pertumbuhan kasus akan melandai lalu menurun.

Baca Juga: PT KAI: Dulu Silence is Gold, Sekarang Silence is Safe

Kemarin, tambahan jumlah pasien yang sembuh dalam sehari lebih besar dari tambahan kasus baru positif corona.

Jika tren ini bisa dipertahankan, serta tambahan kasus positif makin kecil dan angka kesembuhan makin besar, publik boleh berharap grafik kasus akan segera menurun.

Baca selengkapnya: Angka Kesembuhan Lebih Besar dari Tambahan Kasus Baru, Tanda Corona Segera Sirna? ***

Editor: Sugih Hartanto

Tags

Terkini

Terpopuler