Pelayanan SIM Keliling di Jakarta Hari Ini, Selasa 22 Desember 2020 Hadir di Lima Lokasi

22 Desember 2020, 06:44 WIB
ilustrasi pelayanan SIM Keliling. /Foto: Twitter.com@TMCPoldaMetro//


SEPUTARTANGSEL.COM – Pelayanan Surat Izin Mengemudi (SIM) keliling di lingkungan Polda Metro Jaya hari ini, Selasa 22 Desember 2020 hadir lagi di lima lokasi.

Demikian dikutip dari unggahan akun resmi Twitter Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya @TMCPoldaMetro.

Pelayanan Mobil SIM Keliling dibuka mulai pukul 08.00 hingga14.00 WIB.

Baca Juga: Cuaca Jakarta 22 Desember 2020, Waspada Hujan Disertai Petir Pada Pagi Hari Hingga Jelang Siang

Baca Juga: Samudra Cinta Pindah Jam Tayang, Berikut Jadwal Acara TV di SCTV Hari Ini, Selasa 22 Desember 2020

Layanan SIM keliling hanya dapat memperpanjang SIM yang berlaku saja yakni SIM A dan SIM C.

Layanan bus SIM Keliling tidak melayani pembuatan SIM baru.

Bagi pemilik kendaraan yang SIM-nya telah habis masa berlakunya, harus membuat permohonan SIM baru.

Baca Juga: Ikatan Cinta Tayang Pukul 19:30, Berikut Jadwal Acara TV di RCTI Selasa 22 Desember 2020

Baca Juga: Jadwal Acara TV di Indosiar Selasa 22 Desember 2020, Pop Academy: Persahabatan Tayang Pukul 20:30

Sebagai informasi, persyaratan untuk mengakses layanan SIM Keliling ini, masyarakat diharapkan membawa kelengkapan berikut:

- KTP asli beserta fotokopi

- SIM lama beserta fotokopi

- Bukti cek kesehatan

- Mengisi formulir permohonan

Baca Juga: Jadwal Acara TV di GTV Selasa 22 Desember 2020, Uang Kaget Tayang Pukul 20:00

Baca Juga: Mahabharata Tayang Lebih Sore, Ini Jadwal Acara TV di ANTV Hari Ini, Selasa 22 Desember 2020

Berikut ini lokasi pelayanan SIM Keliling di Jakarta, Selasa 22 Desember 2020:

Jakarta Timur : Mall Grand Cakung

Jakarta Utara   : Lippo Plaza Kramat Jati Jaktim

Jakarta Selatan : Kampus Trilogi Kalibata

Jakarta Barat  : LTC Glodok

Jakarta Pusat : ITC Cempaka Mas

***

Editor: Muhammad Hafid

Tags

Terkini

Terpopuler