Bahaya Heat Stroke Saat Suhu Panas Bagi Jemaah Haji di Tanah Suci, Ini Penjelasan Dokter Syaraf

- 7 Juni 2022, 13:21 WIB
Ilustrasi ibadah haji
Ilustrasi ibadah haji /Pixabay/Konevi/

Cara pencegahan heat stroke, salah satunya dengan memperbanyak konsumsi air. Ini bermanfaat meminimalisasi risiko dehidrasi serta heat stroke.

"Calon haji perlu memperbanyak konsumsi air guna menghindari dehidrasi saat melakukan rangkaian ibadah di Tanah Suci," katanya.***

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini

x