Mengenal Stunting dan Dampaknya Bagi Kesehatan Anak

- 26 Februari 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi stunting dan obesitas
Ilustrasi stunting dan obesitas /Instagram/@unicefindonesia

Ketiga, lebih mudah terkena sakit dikarenakan menurunnya daya imun tubuh pada anak.

Penyebab terjadinya Stunting pada anak bisa disebabkan oleh keluarga yang memiliki perawakan yang pendek, masalah pubertas, memiliki penyakit sistemik atau kronis yang berpengaruh pada pertumbuhan.

Baca Juga: Cek Lokasi Vaksin Terdekat di DKI Jakarta dengan Cara Mudah di sini

Atau bisa jadi karena kekurangan nutrisi, kelainan genetik, kelainan kromosom, kelainan tulang dan masih banyak lagi penyebab yang dapat membuat anak mengalami Stunting.

Dampak Stunting pasti sangat berpengaruh pada kesehatan anak. Bukan hanya tentang tumbuh kembang atau sosial saja.

Tetapi harus melihat dampak jangka pendek dan panjangnya untuk masa depan anak.

Dampak stunting pada anak yang di kutip SeputarTangsel.Com dari primayahospital ada delapan dampak yang harus diwaspadai orang tua, yaitu:

1. Obesitas

2. Masalah reproduksi

3. Mudah lelah

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x