Bolehkah Makmum Masbuk Langsung Ruku atau Sujud Ikuti Imam Tanpa Takbiratul Ihram? Ini Penjelasannya

- 20 Agustus 2022, 09:06 WIB
Ilustrasi sholat, makmum masbuk langsung ruku atau sujud tanpa takbiratul ihram apakah boleh?
Ilustrasi sholat, makmum masbuk langsung ruku atau sujud tanpa takbiratul ihram apakah boleh? /UNSPLASH/Masjid Pogung Dalangan/

Baca Juga: Penjelasan Buya Yahya Terkait Hukum Dahulukan Puasa Dzulhijjah Dibanding Bayar Utang Puasa Ramadhan

Namun, yang perlu diketahui bahwa salah satu rukun sholat adalah takbiratul ihram.

Tidak sah sholat seseorang tanpa mengawalinya dengan Takbiratul Ihram. Ada pun yang sunnah adalah mengangkat tangannya saat Takbiratul Ihram.

Hal ini berdasarkan hadits:

مفتاح الصلاة الطهور، وتحريمها التكبير، وتحليلها التسليم

Kuncinya Shalat adalah bersuci, pengharamannya adalah takbir, dan penghasilannya adalah salam.


Maka, saat menjadi makmum masbuk, maka tetap takbir terlebih dahulu kemudian baru bisa langsung ikuti gerakan/posisi imam.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Sambut Hari Kemerdekaan: Meneladani Perjuangan Para Ulama dan Pahlawan Negeri

Dikutip SeputarTangsel.com dari laman muslim.or.id, Syaikh Masyhur Hasan Salman hafidzahullahu Ta'ala menjelaskan,

ومن أخطاء المسبوقين في صلاة الجماعة : أن ينشغل عن تكبيرة الإحرام في القيام ، طمعاً في إدراك الركوع مع الإمام ، لكي يلحق الركعة ، فيأتي بالتكبيرة وهو نازل للركوع

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini