Teks Khutbah Jumat Sambut Hari Kemerdekaan: Meneladani Perjuangan Para Ulama dan Pahlawan Negeri

- 9 Agustus 2022, 13:56 WIB
Khutbah Jumat tentang Hari Kemerdekaan 17 Agustus, meneladani perjuangan para ulama dan para pahlawan
Khutbah Jumat tentang Hari Kemerdekaan 17 Agustus, meneladani perjuangan para ulama dan para pahlawan /Pexels.com/Tom D'Arby/

SEPUTARTANGSEL.COM - HUT kemerdekaan RI ke-77 akan segera tiba tepatnya pada tanggal 17 Agustus 2022 mendatang.

Sebagai masyarakat Indonesia yang baik sudah sepatutnya bersyukur dan menghormati jasa-jasa pahlawan terdahulu yang telah berjuang dan gugur serta meneladani perjuangannya.

Dikutip SeputarTangsel.com dari laman Kemenag Jabar, berikut teks khutbah Jumat sambut hari kemerdekaan dengan meneladani perjuangan para ulama dan pahlawan negeri.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Sambut Hari Raya Idul Adha 1443 H: Keutamaan di Bulan Dzulhijjah

Khutbah I

اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ أَمَرَنَا بِاْلاِعْتِصَامِ بِحَبْلِ اللهِ، أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ لاَ نَبِيَّ بَعْدَهُ. اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَمَنْ تَبِعَ هُدَاهُ. أَمَّا بَعْدُ؛ فَيَا عِبَادَ اللهِ، أُوْصِيْكُمْ بِتَقْوَى اللهِ، فَقَالَ اللهُ تَعَالَى: يَاأَيُّهاَ الَّذِيْنَ ءَامَنُوا اتَّقُوا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوْتُنَّ إِلاَّ وَأَنتُمْ مُّسْلِمُوْنَ.

Hadirin rahimakumullah

Dari sekian banyak nikmat dari Allah Swt yang tak terhitung jumlahnya, salah satu nikmat dan rahmat dari Allah Swt yang diberikan kepada manusia adalah kemerdekaan.

Hal ini merupakan nikmat yang tidak bisa diukur dengan harta benda. Banyak orang bersedia mengorbankan apapun demi mendapatkan hak untuk merdeka.

Halaman:

Editor: Dwi Novianto


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x