Memupuk Pahala dengan Amalan Dzikir Di Bulan Ramadhan, Berikut Bacaannya

- 3 April 2022, 22:25 WIB
ilustrasi dzikir, Memupuk Pahala dengan Amalan Dzikir Di Bulan Ramadhan, Berikut Bacaannya
ilustrasi dzikir, Memupuk Pahala dengan Amalan Dzikir Di Bulan Ramadhan, Berikut Bacaannya /Screenshot IG annajaharabiccenter/

SEPUTARTANGSEL.COM - Bulan Ramadhan merupakan waktu yang tepat untuk beribadah dan memupuk pahala.

Salah satu ibadah untuk memupuk pahala yaitu adalah dengan berdzikir. dzikir merupakan ibadah yang berarti mengingat Allah SWT. Dengan berdzikir kita melafalkan puji-pujian kepada Allah secara berulang.

Dan Allah memerintahkan setiap umat Islam untuk berdzikir sebanyak-banyak sesuai dengan Surat Al-Ahzab ayat 41.

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اذْكُرُوا اللَّهَ ذِكْرًا كَثِيرًا

Artinya: Hai orang-orang yang beriman, berdzikirlah (dengan menyebut) nama Allah, dzikir yang sebanyak-banyaknya.

Baca Juga: Ngabuburit di Bulan Ramadhan yang Dapat Pahala Besar, Sudah Tahu Belum?

Anjuran serupa untuk berdzikir juga terdapat dalam Surat Al-Araf ayat 205.

وَاذْكُرْ رَبَّكَ فِي نَفْسِكَ تَضَرُّعًا وَخِيفَةً وَدُونَ الْجَهْرِ مِنَ الْقَوْلِ بِالْغُدُوِّ وَالْآصَالِ وَلَا تَكُنْ مِنَ الْغَافِلِينَ

Artinya: Dan sebutlah (nama) Tuhanmu dalam hatimu dengan merendahkan diri dan rasa takut, dan dengan tidak mengeraskan suara, di waktu pagi dan petang, dan janganlah kamu termasuk orang-orang yang lalai.

Halaman:

Editor: Taufik Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x