Jadwal Imsak dan Buka Puasa Hari ke-22 Ramadhan di Jabodetabek, Selasa 4 Mei 2021

- 3 Mei 2021, 23:01 WIB
Masjid Raya At Taqwa, Cirebon, Jawa Barat (Jabar).
Masjid Raya At Taqwa, Cirebon, Jawa Barat (Jabar). /Foto: Seputar Tangsel/Sugih Hartanto/

SEPUTARTANGSEL.COM - Besok, Ramadhan memasuki hari ke-22. Meski puasa tinggal beberapa hari lagi, amal dan ibadah tetap harus semangat.

Bahkan, sepuluh hari terakhir seharusnya ibadah lebih maksimal untuk meraih Lailatul Qadar.

Oleh karena itu, mengetahui jadwal imsak, subuh, syuruk, hingga berbuka puasa dan shalat wajib tetap penting.

Baca Juga: Catat, Kemenparekraf Buka Pendaftaran Jaringan Desa Wisata 7 Mei - 26 Juni 2021

Berikut ini jadwal imsak, syuruk, hingga berbuka puasa di wilayah aglomerasi Jabodetabek, Selasa 4 Mei 2021 yang dapat dijadikan pedoman agar amalan dan ibadah lebih baik lagi.

Daerah yang dimaksud meliputi DKI Jakarta, Kabupaten dan Kota Bogor, Kabupaten dan Kota Bekasi, Kota Depok, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), serta Kota dan Kabupaten Tangerang.

Jadwal dikutip SeputarTangsel.Com dari Bimbingan Masyarakat (Bimas) Islam Kementerian Agama (Kemenag) RI.

Baca Juga: Kementerian PUPR Lakukan Kerjasama Proyek Penyediaan Air Minum Untuk Regional Karian-Serpong

DKI Jakarta

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Terkait

Terkini

x