Tokoh Pejuang Perempuan Inspirasi Untuk Muslimah Memantaskan Diri, Simak Caranya

- 22 April 2021, 22:19 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /Sumber: Freepik/

Anda dapat belajar fiqih, meningkatkan aqidah, hingga muamalah dan akhlak sesuai syariah Islam.

Baca Juga: Dashboard Vaksinasi Covid-19 Untuk Transparansikan Data

Baca Juga: TII: Kita Perlu Mendorong Reformasi Partai dan Inklusi Anak Muda

3. Tidak Menyia-nyiakan Waktu

Muslimah yang ingin memantaskan diri dan lebih baik untuk keluarga dan lingkungan tidak menyia-nyiakan waktu. Setiap jam, bahkan detik akan digunakan sebaik-baiknya untuk Allah dan amalan yang mengikuti.

Bukan berarti Anda tidak boleh beristirahat, tetapi waktunya benar-benar seimbang dengan tugas yang dimiliki. Cara menggunakan waktu rehat juga harus disesuaikan dengan ajaran Islam.

Baca Juga: Perkuat Pondasi Iptek di Madrasah, MAN 21Gandeng Lembaga Sahabat Belajar Siswa

Baca Juga: Agar Puasa dan Ibadah Ramadhan Tetap Semangat, Ini Doa yang Diajarkan Nabi

4. Membaca Buku

Ada hal-hal yang mungkin belum didapatkan dalam kajian keislaman. Hal ini didapatkan dengan membaca buku. Buku akan menambah wawasan dan membentuk pola pikir lebih objektif.

Halaman:

Editor: Ignatius Dwiana


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah