Ribuan Orang Berdemonstrasi Tolak Kebijakan Pemerintah Terkait Pembatasan Sosial di Tengah Pandemi Covid-19

- 25 Juli 2021, 14:40 WIB
Ilustrasi demonstrasi.
Ilustrasi demonstrasi. /Reuters/Stringer

Sebagai informasi, sebanyak lebih dari 600.000 orang telah diminta untuk mengasingkan diri selama seminggu pada bulan Juli 2021.

Protes itu pun terjadi hanya berselang seminggu setelah pembatasan sosial akibat Covid-19 di Inggris dicabut.

Baca Juga: Pandemi Covid-19 di Asia Tenggara Mengalami Lonjakan Kasus Baru, Epidemiologi Sebut Ini Penyebabnya

Selanjutnya, ada juga puluhan pengunjuk rasa yang ditangkap setelah melakukan aksi ilegal di Sydney, Australia.

Menurut para penyelenggara, aksi tersebut diselenggarakan untuk memprotes kebijakan pemerintah yang dianggap membatasi kebebasan mereka.***

 

Halaman:

Editor: Harumbi Prastya Hidayahningrum


Tags

Terkait

Terkini