Matematika Itu Mudah: Cara Hitung Penjumlahan dan Pengurangan Pecahan

- 10 Desember 2021, 08:10 WIB
Menghitung penjumlahan dan pengurangan pecahan
Menghitung penjumlahan dan pengurangan pecahan /Foto: Pexels/ Katerina Holmes/

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 1 Subtema 2 Kelas 6 SD MI Materi Operasi Hitung Campuran

Cara 1. Mencari KPK penyebut yang tidak sama

Contoh:

3/5 + 2/3 = ...

Penyebutnya adalah 5 dan 3. KPK dari 5 dan 3 adalah 15.

jadi 3/ 5 = (3 x 3)/(5 x 3) = 9/15 dan 2/3 = (2 x 5)/(3 x 5) = 10/15

3/5 + 2/3 = 9/15 + 10/15 = 19/15 = 1 4/15.

Hal di atas berlaku pula untuk pengurangan pecahan.

Cara 2. Mengalikan dengan Penyebut Sebelahnya.

Baca Juga: Cara Menghitung Akar Pangkat Tiga Mudah dan Cepat untuk Siswa Kelas 6 SD  

Halaman:

Editor: Nani Herawati


Tags

Terkini